Cara Deposit Tokocrypto Mandiri

3 Cara Deposit Tokocrypto Mandiri, Via ATM, Livin’ dan i-Banking!

Diposting pada

Cara deposit Tokocrypto Mandiri – Apakah anda ingin melakukan deposit tokocrypto dari Bank Mandiri? Namun, anda belum tahu bagaimana caranya.

Sebenarnya cara untuk melakukan deposit tokocrypto dari Bank Mandiri adalah hal yang mudah, simpel, dan dapat dilakukan dari mana saja dan kapan saja.

Lantas, bagaimana cara deposite tokocrypto mandiri yang mudah dan bisa dilakukan dimana saja? Berikut panduan cara deposit tokocrypto mandiri via online maupun offline.

1. Cara Deposit Tokocrypto Mandiri Via ATM

Cara Deposit Tokocrypto Mandiri Via ATM

Untuk yang pertama anda bisa melakukan deposit tokocrypto mandiri melalui ATM, caranya sendiri sangatlah mudah dan nggak butuh waktu lama juga, sebab anda hanya perlu melakukan beberapa langkah saja. Maka, deposit bisa langsung berhasil.

Lalu, bagaimana caranya? Supaya anda bisa lebih jelas, maka berikut akan kami berikan panduan cara deposit tokocrypto mandiri via ATM:

  1. Pastikan anda memiliki nomor Virtual Account (VA) dari Tokocrypto.
  2. Kunjungi ATM Mandiri terdekat.
  3. Masukan kartu ATM Mandiri di mesin ATM,’
  4. Masukan PIN Anda, agar dapat memulai aktivitas deposit.
  5. Pada tampilan menu utama, pilih Transaksi Lain.
  6. Silahkan pilih Transfer, lalu pilih dari Rekening Tabungan agar proses deposit via ATM Mandiri dapat dilakukan.
  7. Muncul tujuan rekening, silahkan pilih Rekening Bank Lain.
  8. Masukan nomor rekening tujuan. Silahkan ketikkan kode Bank Permata, yaitu 013, kemudian dilanjutkan dengan nomor VA dari pihak Tokocrypto.
  9. Masukan jumlah nominal untuk deposit via ATM Mandiri, (Minimal Rp. 50.000,00), lalu pilih Lanjutkan.
  10. Secara otomatis layar akan menunjukan rincian transaksi deposit yang sudah dilakukan. Pilih Lanjut agar prosesi pembayaran selesai.
  11. Selesai.

Dengan demikian, maka cara setor dana Tokocrypto menggunakan ATM Mandiri sudah berhasil dilaksanakan.

Selain pembayaran bisa dilakukan secara offline, deposit transaksi juga bisa dilakukan melalui m-Banking dari Mandiri. Sehingga anda bisa melakukan deposit Tokocrypto mandiri dari mana saja.

2. Cara Deposit Toko Crypto Mandiri Via Livin

Cara Deposit Toko Crypto Mandiri Via Livin

Selain bisa deposit via ATM, selanjutnya anda juga bisa melakukan deposit tokocrypto dengan melalui aplikasi Livin yakni aplikasi keuangan yang diterbitkan oleh Bank Mandiri.

Lantas, bagaimana cara deposit tokocrypto via aplikasi Livin? Berikut panduan cara deposit dengan melalui aplikasi Livin:

  1. Buka aplikasi Livin di HP anda.
  2. Login masukan user dan password anda.
  3. Pilih menu Transfer.
  4. Lanjut pilih menu Ke Bank Lain Dalam Negeri guna melanjutkan cara deposit.
  5. Silahkan pilih tujuan Bank anda, yaitu Bank Permata.
  6. Lanjutkan untuk memasukkan nomor VA yang sudah didapatkan dari Tokocrypto.
  7. Lanjut untuk isi nominal deposit sesuai keinginan, Lalu pilih tap Lanjutkan.
  8. Silahkan masukan MPIN terlebih dahulu agar cara deposit terkonfirmasi.
  9. Selesai.

Dengan beberapa langkah di atas, maka cara deposit Tokocrypto menggunakan Livin dapat terlaksana sesuai keinginan.

3. Cara Deposit Tokocrypto Mandiri Via i-Banking

Cara Deposit Tokocrypto Mandiri Via i-Banking

Untuk anda yang mungkin belum memiliki aplikasi livin, maka selanjutnya anda bisa melakukan deposit dengan melalui i-Banking.

Lantas, bagaimana cara deposit tokocrypto mandiri via i-Banking? Berikut panduanya yang bisa anda ikuti:

  1. Pertama, Buka situs I-Banking Mandiri.
  2. Masukan user dan password dari Mandiri I-Banking.
  3. Lanjut pilih menu Transfer.
  4. Pilih Bank tujuan anda, yaitu Bank Permata.
  5. Masukan nomor VA yang sebelumnya anda dapatkan pada saat proses pemilihan metode pembayaran di Tokocrypto.
  6. Masukan nominal setoran dana guna untuk deposit via I-Banking Mandiri.
  7. Pilih kirim dan selesai.

Dengan melakukan beberapa langkah diatas. Maka cara deposit melalui I-Banking Mandiri dapat terlaksana sesuai yang diinginkan.

Customer Service Resmi Tokocrypto

Apabila anda mengalami kesulitan dalam melakukan deposit tokocrypto via Online. Maka langkah selanjutnya anda dapat langsung menghubungi Customer Service. 

Yang tujuan untuk membantu keperluan anda teruatama dalam masalah hal transaksi deposit, adapun nomor kontak Customer Service yang bisa anda hubungi adalah sebagai berikut ini:

  • Kontak CS Resmi Tokocrypto: 0811-1945-432
  • Email Resmi Tokocrypto: hello tokocrypto.

Artikel terkait


Lupa Password Mandiri Sekuritas
Cara deposit mandiri sekuritas
Cara Deposit Indodax Lewat ATM Mandiri
Cara Mencairkan Tabungan Rencana Mandiri

Kesimpulan

Cara deposit tokocrypto via mandiri merupakan hal yang mudah dan bisa dilakukan dengan tiga platform, platform pertama anda bisa deposit via ATM Mandiri, platform kedua anda bisa deposit via Aplikasi Livin’, dan langkah ketiga anda bisa melakukan deposit via i-Banking Mandiri.

Sehingga dengan adanya banyaknya pilihan tersebut tentu dapat mempermudah anda dalam melakukan cara deposit tokocrypto mandiri sesuai dengan keinginan.

Nah, mungkin itu dia ulasan tentang cara deposit toko crypto melalui Bank Mandiri yang bisa anda ikuti panduanya seperti yang sudah kami jelaskan diatas.  

Semoga bermanfaat, Terima Kasih!

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *